Rudy Susmanto -Jaro Ade dan Bayu Syahjohan- Musyafaur Rahman Deklarasi Kampanye Damai

- Pewarta

Selasa, 24 September 2024 - 17:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BAPERS.ID –  Calon Bupati Bogor 2024, Rudy Susmanto – Jaro Ade dan calon Bupati Bayu Syahjohan – Musyafaur Rahman  mendeklarasikan kampanye damai yang diinisiasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bogor,  pada Selasa (24/9/2024)

 M Adi Kurnia Ketua KPU Kabupaten Bogor menerangkan , deklarasi damai ini merupakan komitmen seluruh penyelenggara, maupun peserta pilkada, termasuk para pendukungnya untuk menjaga proses pesta demokrasi tetap kondusif

“Kita sudah berkomitmen bersama, kita sudah menandatangani deklarasi damai untuk menjaga pilkada aman, nyaman dan kondusif,” ucap nya

Yang nantinya proses kampanye calon Bupati dan Wakil Bupati Bogor akan mulai  pada 25 September hingga 23 November 2024.

JKomisioner Bawaslu Kabupaten Bogor Burhanuddin mengingatkan seluruh pasangan calon dan pendukung untuk menjaga marwah demokrasi. Tanpa adanya embel-embel yang menyebabkan hal itu tercederai.

Sementara, pasangan calon nomor urut satu, Rudy Susmanto dan Ade Ruhandi atau Jaro Ade berkomitmen untuk menjaga kesatuan dan persatuan pada Pilkada Kabupaten Bogor. Karena itu merupakan kunci untuk membuat daerah menjadi maju.

“Prinsip kami satu, benteng kita adalah persatuan. Musuh kita perpecahan,” tegas Rudy Susmanto.

Senada dengan itu, pasangan nomor urut dua, Bayu Syahjohan dan Musyafaur Rahman menegaskan bahwa Pilkada Kabupaten Bogor merupakan sebuah perjalanan demokrasi yang sakral.

Penulis : Rudy

Berita Terkait

Penjahit Indonesia Raya (PIR) Deklarasi Dukung Dedie A Rachim -Jenal Mutaqin di Pilkada Kota Bogor
Rudy Susmanto  Serahkan Palu Pimpinan  DPRD  Ke Sastra Winara
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 15:53 WIB

Penjahit Indonesia Raya (PIR) Deklarasi Dukung Dedie A Rachim -Jenal Mutaqin di Pilkada Kota Bogor

Selasa, 24 September 2024 - 17:03 WIB

Rudy Susmanto -Jaro Ade dan Bayu Syahjohan- Musyafaur Rahman Deklarasi Kampanye Damai

Minggu, 22 September 2024 - 09:15 WIB

Rudy Susmanto  Serahkan Palu Pimpinan  DPRD  Ke Sastra Winara

Berita Terbaru

NASIONAL

Diduga Ada Provokator Perkeruh Masalah dalam Demo di Pabuaran

Jumat, 28 Feb 2025 - 10:08 WIB

NASIONAL

Muktamar 1 Bina Muslim Global Di Gelar Di Bogor

Minggu, 23 Feb 2025 - 17:49 WIB